Pengaruh pembacaan asmaul husna terhadap konsentrasi belajar : Studi kasus pada siswa kelas 8d di SMP Negeri 30 Bandung

Fauziyyah, Usi (2019) Pengaruh pembacaan asmaul husna terhadap konsentrasi belajar : Studi kasus pada siswa kelas 8d di SMP Negeri 30 Bandung. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (111kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (99kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (104kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (379kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (565kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (374kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (310kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (168kB) | Request a copy

Abstract

Belajar merupakan suatu proses yang dilakukan oleh setiap individu untuk mendapatkan perubahan tingkah laku, baik itu dalam bentuk pengetahuan maupun dalam sikap untuk mendapatkan perubahan pengetahuan yang lebih baik, di perlukannya konsentrasi dalam belajar. Salah satu upaya yang dapat digunakan untuk meningkatkan konsentrasi belajar pada siswa, yaitu dengan melakukan pembacaan Asmaul Husna. Pembacaan Asmaul Husna dapat membantu membentuk karakter siswa, dengan mengenalkan arti serta sifat-sifat Allah guna untuk mencapai pembelajaran yang lebih baik, sehingga dapat memberikan perubahan pada siswa dalam konsentrasi belajar. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pembacaan Asmaul Husna terhadap peningkatan konsentrasi belajar, dan mengetahui seberapa besar pengaruh pembacaan Asmaul Husna terhadap konsentrasi belajar. Jenis metode yang digunakan yaitu memakai metode kuantitatif dengan penelitian survey. Metode kuantitatif ini ialah metode ilmiah yang telah memenuhi kaidah-kaidah ilmiah antara lain konkrit, empiris, obyektif, terukur, dan mengembangkan pengetahuan baru. Pengaruh Pembacaan Asmaul Husna Terhadap Konsentrasi Belajar Pada Siswa Kelas 8D Di SMP Negeri 30 Bandung. Dari hasil pengujian hipotesis di dapatkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dari pembacaan Asmaul Husna terhadap konsentrasi belajar pada siswa kelas 8D di SMP Negeri 30 Bandung. Besar persentase pengaruh pembacaan Asmaul Husna (X) yaitu sebesar 23,9% terhadap konsentrasi belajar (Y) pada siswa kelas 8D di SMP Negeri 30 Bandung. Artinya ada faktor lain yang lebih dominan yang bisa mempengaruhi konsentrasi belajar siswa, misalnya motivasi diri atau motivasi dari orang tua.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: asmaul husna; konsentrasi; belajar
Subjects: Conscious Mental Process and Intelligence
Aqaid (Aqidah, Akidah) dan Ilmu Kalam
Divisions: Fakultas Ushuluddin > Program Studi Tasawuf dan Psikoterapi
Depositing User: Usi Fauziyyah
Date Deposited: 13 Mar 2020 03:11
Last Modified: 13 Mar 2020 03:11
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/30272

Actions (login required)

View Item View Item