Hubungan antara religiusitas dengan resiliensi akademik pada mahasiswa UIN Bandung dalam menghadapi ujian tahfidz

Hotimah, Delis Siti Nurhayati Husnul (2022) Hubungan antara religiusitas dengan resiliensi akademik pada mahasiswa UIN Bandung dalam menghadapi ujian tahfidz. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (225kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (199kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (211kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (421kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (719kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (496kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (405kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (362kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (427kB) | Request a copy

Abstract

UIN Bandung memiliki kebijakan bahwa setiap mahasiswa yang akan melakukan ujian skripsi (munaqosyah) harus melewati proses ujian tahfidz satu juz. Latar belakang mahasiswa yang berbeda membuat mahasiswa berbeda dalam menyikapi ujian tahfidz, sebagian mahasiswa menganggap bahwa ujian tahfidz terasa sulit dan hal tersebut dapat menjadi salah satu penyebab mahasiswa tidak lulus tepat waktu. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara religiusitas dengan resiliensi akademik pada mahasiswa UIN Bandung dalam menghadapi ujian tahfidz. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain penelitian analisis korelasional menggunakan uji korelasi nonparametrik spearman rank. Pengambilan sampel menggunakan teknik accidental sampling, dan pengumpulan data menggunakan kuesioner yang disebarkan secara online menggunakan googleform. Subjek pada penelitian ini berjumlah 385 mahasiswa UIN Bandung lulusan SMA/SMK yang tidak pernah pesantren dan sedang menjalani proses bimbingan tahfidz atau telah melakukan ujian tahfidz. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hipotesis diterima yang menyatakan terdapat hubungan antara religiusitas dengan resiliensi akademik pada mahasiswa UIN Bandung dalam menghadapi ujian tahfidz (r = 0,742) arah hubungan kedua variavel tersebut positif yang artinya semakin tinggi religiusitas maka semakin tinggi pula resiliensi akademik pada mahasiswa, begitupun sebaliknya.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: religiusitas; resiliensi akademik; mahasiswa
Subjects: Psychology
Education
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Delis Siti Nurhayati Husnul Hotimah
Date Deposited: 02 Jan 2023 04:47
Last Modified: 02 Jan 2023 04:47
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/62711

Actions (login required)

View Item View Item