Implementasi metode Rule-Based untuk sistem monitoring tambak Nila berbasis Internet of Things

Munazat, Gingin Fatwa (2022) Implementasi metode Rule-Based untuk sistem monitoring tambak Nila berbasis Internet of Things. Sarjana thesis, Uin Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_Cover.pdf

Download (122kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_Abstrak.pdf

Download (92kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (167kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (286kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (368kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (646kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (720kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (87kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpusaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (157kB) | Request a copy

Abstract

Pengontrolan kualitas air tambak ikan Nila harus dilakukan secara berkala dan rutin, kurang terkontrolnya perubahan kualitas air menjadi salah satu penyebab banyaknya ikan nila stress dan mati. Penyebab perubahan kualitas air dikarenakan oleh perubahan kondisi lingkungan seperti hujan sehingga kadar keasaman air menurun. Dengan memanfaatkan teknologi internet of things dapat memberikan kemudahan pemilik tambak dalam mengontrol kualitas air tambak jika terjadi perubahan secara signifikan. Sistem yang dibangun menggunakan microcontroller yang dilengkapi pH sensor dan turbidity sensor sebagai alat yang digunakan untuk mengambil data air tambak yang selanjutkan akan dikirim ke server agar dapat ditampilkan pada aplikasi mobile. Rule-based merupakan metode yang digunakan untuk membuat pengkodisian agar sistem dapat memberikan output berupa keterangan kualitas air dan rekomendasi penanganan. Hasil pengujian yang dilakukan menggunakan 4 jenis air mendapatkan akurasi minimum 96% , hasil yang dihasilkan sesuai dengan pembacaan dari kertas lakmus, terdapat embacaan yang gagal pada awal pembacaan terhadap air tambak, hal ini diakibatkan karena probe yang kurang bersih dari cairan percobaan sebelumnya atau dari arus tegangan yang kurang stabil.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Monitoring; Internet of Things; Rule-based; Ikan Nila
Subjects: Animal Husbandry
Animal Husbandry > Animal Husbandry
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Gingin Fatwa Munazat
Date Deposited: 22 Nov 2022 01:18
Last Modified: 22 Nov 2022 01:18
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/60963

Actions (login required)

View Item View Item