Dinamika politik hukum dalam penyususnan hukum perkawinan

Mahmuda, Mahmuda (2022) Dinamika politik hukum dalam penyususnan hukum perkawinan. UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Bandung. (Unpublished)

[img]
Preview
Text (ARTIKEL)
DINAMIKA POLITIK HUKUM DALAM PENYUSUNAN HUKUM PERKAWINAN.pdf

Download (324kB) | Preview

Abstract

dari sistem hukum nasional. Guna menciptakan hukum yang dapat melindungi rakyat, perlakuan adil, hukum yang mengayomi setiap warga bangsa agar hak-haknya terjamin, tentu harus ada peraturan yang dijadikan pedoman dalam penyusunan peraturan perundang-undangan sebagai aturan pokok yang berlaku untuk menyusun peraturan dari proses awal pembentukannya sampai dengan peraturan tersebut diberlakukan kepada masyarakat. Dengan adanya aturan yang baku maka setiap penyusunan peraturan dapat dilaksanakan dengan cara dan metode yang pasti, baku, dan standar yang mengikat semua lembaga yang berwenang membentuk peraturan perundang-undangan. Dengan demikian peraturan dimaksud dapat memenuhi kebutuhan masyarakat atas peraturan perundang-undangan yang baik.

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: Dinamika Politik; Hukum Keluarga
Subjects: Political dan Government Science
Divisions: Pascasarjana Program Magister > Program Studi Hukum Keluarga
Depositing User: Mahmudah Mahmudah
Date Deposited: 19 Jul 2022 01:15
Last Modified: 19 Jul 2022 01:15
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/53357

Actions (login required)

View Item View Item