Pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui kelompok wanita tani Kencana Lestari: Studi deskriptif di Kelurahan Rancaekek Kencana Kecamatan Rancaekek Kabupaten Bandung

Mahardika, Ari (2022) Pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui kelompok wanita tani Kencana Lestari: Studi deskriptif di Kelurahan Rancaekek Kencana Kecamatan Rancaekek Kabupaten Bandung. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (60kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (44kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (52kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (194kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (301kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (260kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (51kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
8_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (112kB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan pembangunan di lahan pertanian sangatlah cepat maka masrakat harus berperan aktif dan membentuk suatu kelembagaan atau kelompok yang terfokus pada pembangunan pertanian salah satu solusinya dengan membentuk KWT yang dapat menjaga alamnya serta meingkatkan ekonominya. Rumusan masalah pada penelitian ini: 1) Bagaimana program pembrerdayaan ekonomi masyarakat melalui Kelompok Wanita Tani Kencana lestari di kelurahan Kencana, Rancaekek, Kabupaten Bandung, 2) Bagaimana Proses pembrerdayaan ekonomi masyarakat melalui Kelompok Wanita Tani Kencana lestari di kelurahan Kencana, Rancaekek, Kabupaten Bandung, 3) Bagaimana keberhasilan pembrerdayaan ekonomi masyarakat melalui Kelompok Wanita Tani Kencana lestari di kelurahan Kencana, Rancaekek, Kabupaten Bandung. Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat merupakan pengetahuan tentang fenomena serta persmalahan yang berhubungan dengan upaya manusia secara perseorangan (pribadi), kelompok (organisasi, kelompok, suku bangsa) dalam memenuhi kebutuhan yang tidak terbatas yang dihadapkan pada sumber yang terbatas (Sukmadi, 2012: 18).Adanya KWT menjadikan salah satu solusi untuk kebutuhan yang tidak terbatas pada sumber yang terbatas, karena program kwt mengusung KRPL (kawasan rumah pangan lestari) yang bertujuan memudahkan Ibu Rumah Tangga guna menambah ekonomi serta membuat lahan Kelurahan menjadi hijau kembali. Keberhasilan pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui Kelompok Wanita Tani Kencana Lestari sebagai upaya peningkatan ekonomi para anggotanya telah dinyatakan berhasil bila indikator (kriterianya) sudah nampak. Adapun Indikator keberhasilan Kelompok Wanita Tani Kencana Lestari yakni mempunyai keterampilan serta wawasan menanam & merawat tanaman dengan baik dan benar serta hasilnyapun dapat di jual di toko sayuran yang sudah di siapkan oleh pihak KWT serta letak tokonyapun berada di tengah-tengah pasar tumpah yang berlokasi di kelurahan rancaekek kencana dan menjadikan tambahan eknomi bagi dirinya dan keluarganya

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat; Kelompok Wanita Tani
Subjects: Communities > Urban Communities, Cities
Production, Industrial Economics > Economic Development and Growth
Administration of Economy > Administration of Agriculture
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Program Studi Pengembangan Masyarakat Islam
Depositing User: Ari Mahardika
Date Deposited: 19 May 2022 06:14
Last Modified: 19 May 2022 06:14
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/51234

Actions (login required)

View Item View Item