Implementasi Algoritma Fuzzy C-Means pada Sistem Pendukung Keputusan untuk Merekomendasikan Jenis Bimbingan Berdasarkan Nilai Sikap Siswa di SMA

Atep Yadi, Atep (2016) Implementasi Algoritma Fuzzy C-Means pada Sistem Pendukung Keputusan untuk Merekomendasikan Jenis Bimbingan Berdasarkan Nilai Sikap Siswa di SMA. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (114kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (269kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (34kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (309kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (825kB)
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (764kB)
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (604kB)
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (107kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (106kB)

Abstract

Kurikulum 2013 merupakan salah satu kurikulum dalam pendidikan formal di Indonesia. Sebagian SMA (Sekolah Menengah Atas) di Indonesia telah menerapkan kurikulum 2013. Pada kurikulum ini terdapat penilaian terhadap sikap siswa sehingga diharapkan setelah lulus siswa dapat memiliki ilmu yang bermanfaat serta sikap yang berbudi luhur. Untuk menentukan nilai sikap perlu observasi dan perhitungan yang tepat sehingga hasil penilaian tersebut dapat menentukan bimbingan yang tepat bagi siswa. Pemanfaatan teknologi informasi khususnya Sistem Pendukung Kepustusan (SPK) dapat mempermudah pekerjaan manusia, sehingga pemanfaatan SPK dapat membantu dalam menentukan nilai sikap siswa SMA. Data Mining dengan teknik Clustering dapat mengelompokan hasil penilaian sikap siswa, sehingga dapat ditentukan bimbingan yang tepat berdasarkan nilai sikap tersebut. Teknik penilaian sikap memerlukan logika yang fleksibel sesuai dengan keadaan, maka algoritma Fuzzy C-Means (FCM) dapat diterapkan, sebab algoritma FCM selalu konvergen atau mampu untuk mengelompokan data-data yang memerlukan perhitungan logika yang fleksibel serta dapat mengelompokan data-data yang berbeda ke dalam suatu cluster berdasarkan ukuran kedekatan/kemiripan. Dan hasil pengelompokan tersebut dapat merekomendasikan jenis bimbingan yang tepat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kurikulum 2013, SMA, Nilai Sikap, Fuzzy C-Means, SPK
Subjects: Engineering
Engineering > Management of Engineering
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Sopia Respiawati
Date Deposited: 03 Oct 2017 03:22
Last Modified: 03 Oct 2017 03:22
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/4403

Actions (login required)

View Item View Item