Sosiologi industri: Transformasi menuju masyarakat Post-Industri

Ridwan, Aang (2018) Sosiologi industri: Transformasi menuju masyarakat Post-Industri. certakan pertama, 1 (1). CV. Pustaka Setia Bandung, Bandung. ISBN xxx-xxx-xx-x

[img]
Preview
Text (Full Text)
Buku Sosiologi Industri Dr.Aang Ridwan.pdf - Published Version

Download (4MB) | Preview

Abstract

Buku ini berupaya memformulasikan suatu konsep dan cara praktis kepada para mahasiswa, dosen, dan praktisi dalam medalami sosilogi industri. Pemaparannya dimulai dari Filosofi Pembangunan Indutrialisasi; Konsep Dasar Sosiologi Industri, selanjutnya berturut-turut, Teori dan Pendekatan Sosilogi Industri; Proses Pembentukan dan Perubahan Masyarakat; Perubahan Perilaku Masyarakat Industri ke Post�Industri; Perilaku Masyarakat Post Industri; Interaksi Sosial Pada Masyarakat Industri; Dampak Sosial dari Perkembangan Industrialisasi; Dinamika Perkembangan Masyarakat Industri Indonesia; Masalah�masalah yang dihadapi Masyarakat Industrial; Masalah-masalah yang dihadapi Masyarakat Post-Industrial; Membangun Masyarakat Industri Dalam Presefektif Sosiologi; Proses Industrialisasi Dalam Prespektif Ekonomi Politik, dan bagian akhir dilengkapi dengan Kolaborasi Universitas-Industri: Menuju Industri berbasis Pengetahuan.

Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: Sosiologi Industri
Subjects: Econmics
Administration of Economy > Administration of Industries
Education
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: Aang Ridwan
Date Deposited: 30 Apr 2021 08:01
Last Modified: 30 Apr 2021 08:01
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/39066

Actions (login required)

View Item View Item