Upaya meningkatkan keterampilan motorik kasar anak melalui permainan modifikasi bola basket: Penelitian tindakan kelas di Kelompok B RA Bustanul Aulad Kecamatan Cileunyi Kabupaten Bandung

Dewi, Machfudoh Alfianing (2019) Upaya meningkatkan keterampilan motorik kasar anak melalui permainan modifikasi bola basket: Penelitian tindakan kelas di Kelompok B RA Bustanul Aulad Kecamatan Cileunyi Kabupaten Bandung. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_COVER.pdf

Download (78kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_ABSTRAK.pdf

Download (36kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_DAFTAR ISI.pdf

Download (321kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_BAB I.pdf

Download (184kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (317kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (388kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (953kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (38kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (175kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurang optimalnya keterampilan motorik kasar di kelompok B RA Bustanul Aulad. Motorik secara langsung berpengaruh terhadap keterampilan gerak anak dan secara tidak langsung berpengaruh pada persepsi anak mengenai dirinya sendiri dan orang lain. Permasalahan pada keterampilan yang dilakukan untuk mengembangkan keterampilan motorik kasar yaitu dilakukannya sebuah permainan yang dilakukan untuk membantu pengembangan motorik kasar untuk kedepannya anak dapat menggunakan tubuhnya untuk bermain secara lentur dan juga terampil dalam melakukan gerakan motorik kasar. Tujuan penelitian ini adalah untuk : 1) Keterampilan motorik kasar anak kelompok B sebelum diterapkan metode bermain bola basket di RA Bustanul Aulad Desa Cimekar Kecamatan Cileunyi Kabupaten Bandung. 2)Penerapan metode bermain bola basket untuk meningkatkan motorik kasar anak kelompok B di RA Bustanul Aulad Desa Cimekar Kecamatan Cileunyi Kabupaten Bandung pada setiap siklus. 3)Keterampilan motorik kasar anak sesudah diterapkan metode bermain bola basket di RA Bustanul Aulad Desa Cimekar Kecamatan Cileunyi Kabupaten Bandung pada seluruh siklus. Penelitian ini didasari oleh suatu pemikiran bahwa keterampilan motorik kasar merupakan salah satu kemampuan yang sangat penting bagi anak yang perlu dikembangkan. Kegiatan motorik kasar anak perlu diterapkan pada setiap pembelajaran setidaknya dengan berbagai macam metode atau permainan yang tepat sehingga tidak merusak pola perkembangan anak dan juga dapat membantu untuk anak melakukan suatu gerakan yang baru. Dari asumsi tersebut maka diajukan hipotesis, meningkatkan keterampilan motorik kasar anak diduga dapat menggunakan permainan modifikasi bola basket di kelompok B1 RA Bustanul Aulad Desa Cimekar Cileunyi Kabupaten Bandung. Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas. Alat pengumpulan data dalam penelitian yaitu berupa unjuk kerja, observasi dan dokumentasi. Adapun teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, display data, kesimpulan dan verfikasi. Subjek atau respoden dalam penelitian ini adalah anak kelompok B1 RA Bustanul Aulad Desa Cimekar Cielunyi Kabupaten Bandung yang berjumlah 13 orang pada tahun 2018/2019. Berdasarkan hasil analisis data, diketahui bahwa keterampilan motorik kasar anak melalui permainan modifikasi bola basket sebelum dilakukan tindakan memperoleh nilai rata-rata 33,07 dengan kriteria kurang sekali. Proses penerapan permainan modifikasi bola basket dilihat dari aktivitas guru dan anak, pada siklus I aktivitas guru mencapai 74,99% dengan kriteria baik, pada siklus II meningkat menjadi 93,18% dengan kriteria sangan baik. Demikian pula pada aktivitas anak siklus I mencapai 66,44% dengak kriteria cukup, pada siklus II meningkat menjadi 91,44% dengan kriteria sangat baik. Adapun pada siklus I kemampuan membaca dini anak memperoleh nilai rata-rata 50,23 dengan kriteria kurang dan siklus II meningkat menjadi 75,30 dengan kriteria baik.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Keterampilan; Motorik Kasar Anak; Bola Basket
Subjects: Education
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD)
Depositing User: Machfudoh Alfianing Dewi
Date Deposited: 02 Dec 2020 06:37
Last Modified: 07 Mar 2022 04:29
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/35266

Actions (login required)

View Item View Item