Penerapan pembelajaran kolaboratif berorientasi keterampilan berpikir kritis siswa pada konsep larutan asam basa arrhenius: Penelitian kelas terhadap siswa kelas XI IPA 1 MAN 2 Ciamis

Nuryani, Yanyan (2012) Penerapan pembelajaran kolaboratif berorientasi keterampilan berpikir kritis siswa pada konsep larutan asam basa arrhenius: Penelitian kelas terhadap siswa kelas XI IPA 1 MAN 2 Ciamis. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (101kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (103kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (204kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (119kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (469kB)
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (513kB)
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (625kB)
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (106kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (305kB)

Abstract

Pembelajaran kimia dituntut lebih menekankan aktivitas siswa sebagai pusat pembelajaran sehingga diharapkan kesulitan siswa dalam mempelajari kimia dapat teratasi. Larutan asam basa merupakan salah satu konsep dasar kimia bersifat abstrak contoh konkrit. pada dasarnya konsep yang telah dimiliki siswa dapat dikembangkan melalui apa yang didapatkan dengan melalui pembelajaran yang menekankan pada interaksi antar siswa. Pembelajaran kolaboratif merupakan pembelajaran yang menumbuhkan para siswa untuk bekerja sama dalam kelompok-kelompok kecil untuk mencapai tujuan yang sama. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan aktivitas siswa dan guru pada setiap tahapan kolaboratif, menganalisis kemampuan siswa dalam menyelesaikan LKS pada tahapan kolaboratif dan mendeskripsikan keterampilan berpikir kritis setelah pembelajaran kolaboratif. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian kelas terhadap siswa kelas XI IPA 1 MAN 2 Ciamis. Instrumen penelitian yang digunakan adalah deskripsi pembelajaran, lembar observasi, Lembar Kerja Siswa, peer assessment dan tes evaluasi. Hasil penelitian menunjukan aktivitas siswa dan guru secara keseluruhan berlangsung sangat baik, terlihat dari persentase rata-rata aktivitas guru sebesar 80,5%. Nilai rata-rata aktivitas siswa tahap engagement 75%, tahap exploration 80%, tahap transformation 81,25%, tahap presentation 75% dan tahap reflection 87,5%. Nilai rata-rata siswa menyelesaikan LKS pada tahap exploration 76,75dan transformation 78,25. Keterampilan Berpikir Kritis yang dikembangkan memperoleh rata-rata sebesar 80. Indikator memberikan penjelasan sederhana sebesar 89, mengemukakan kesimpulan 71,6 dan mempertimbangkan penggunaan prosedur yang tepat 79.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kolaboratif; Larutan Asam Basa Arrhenius; Keterampilan Berpikir Kritis;
Subjects: Educational Institutions, Schools and Their Activities > Methods of Instruction and Study
Inorganic Chemistry > Acid
Technology of Industrial Chemicals > Acid
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Kimia
Depositing User: Users 234 not found.
Date Deposited: 16 Feb 2017 04:08
Last Modified: 05 Apr 2019 09:16
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/2923

Actions (login required)

View Item View Item