Marketing public relations melalui instagram screamous: analisis deskriptif pada instagram screamous

Wiguna, Nathasya (2018) Marketing public relations melalui instagram screamous: analisis deskriptif pada instagram screamous. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (177kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (137kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (195kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (876kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (623kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (998kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (117kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (226kB) | Request a copy

Abstract

Media sosial Instagram media dan seiring dengan berkembangnya zaman, Instagram menjadi salah satu media sosial yang cukup diminati untuk kepentingan komunikasi pemasaran, dengan ciri khasnya mengedepankan pesan visual dan audio visual dengan interaktivitas yang tinggi. Marketing Public Relations Instagram Screamous menjadikan instagram sebagai media atau saluran dalam berbisnis salah satunya di bidang fashion. Screamous dalam hal ini memiliki peran aktif dalam mengelola dan menginformasikan sebuah produk melalui media online. Penelitian ini bertujuan untuk meraih penyampaian informasi, mengenalkan brand dan produk serta menerapkan bangga akan produk lokal dengan menciptakan opini yang menguntungkan dan berhasilnya pemasaran. Selain itu bertujuan untuk mengetahui pull strategi dalam menarik minat konsumen terhadap konsumen, dengan push strategi yang mendorong berhasilnya pemasaran dan menggunakan pass strategi dalam memberikan opini yang menguntungkan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Kualitatif dengan pendekatan analisis desktiptif dan menerapkan paradigma konstruktivisme, kemudian teknik yang di gunakan pada penelitian ini adalah teknik pengumpulan data, observasi partisipatori pasif, wawancara mendalam dan studi dokumen. Penelitian ini dilakukan melalui langkah-langkah : menentukan lokasi penelitian, menentukan metode penelitian, menentukan pemilihan informan, menentukan sumber dan jenis data, menentukan teknik pengumpulan data serta mengolah dan menganalisis data. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa dalam mengenalkan dan mempertahankan brand lokal, dalam menunjang berhasilnya pemasaran. Screamous mengajak kepada para konsumen menyatukan suatu pemahaman bahwa sebagai warga negara yang baik, harus bangga akan produk lokal atau produk dalam negeri. Marketing Public Relations Melalui Instagram Screamous dalam mempromosikan suatu produk terdiri dari Pull Strategy dalam menarik minat melalui campaign di produk atau barang Screamous dan melakukan kegiatan promosi melalui media online, dan media sosial. Push Strategy Screamous melalui spesial event, seperti kickfest, expo dalam mendorong berhasilnya pemasaran. Pass Strategy Screamous dalam menciptakan opini yang menguntungkan melalui kegiatan sponsorship seperti acara seminar, edukasi, acara musik dalam menjalin kerjasama dan membantu generasi bangsa dalam berkarya. ABSTRACT Nathasya Wiguna, Marketing Public Relations Through Instagram Screamous (Deskriptive analysis on Instagram @Screamous_55) Instagram media social media and along with the times, Instagram has become one of the social media that is in great demand for marketing communication purposes, with its trademark promoting visual and audio visual messages with high interactivity. Marketing Public Relations Instagram Screamous makes Instagram as a media or channel in doing business, one of them is in the fashion sector. Screamous in this case has an active role in managing and informing a product through online media. This study aims to achieve information delivery, introduce brands and products and apply pride in local products by creating favorable opinions and marketing success. In addition, it aims to find out the pull strategies in attracting consumer interest to consumers, with push strategies that encourage successful marketing and use pass strategies in providing favorable opinions. The method used in this study is qualitative with descriptive analysis approach and applying the constructivism paradigm, then the techniques used in this study are data collection techniques, passive participatory observation, in-depth interviews and document studies. This research was carried out through steps: determining the location of the study, determining the research method, determining the selection of informants, determining the source and type of data, determining the data collection techniques and processing and analyzing data. The results of this study indicate that in introducing and maintaining a local brand, in supporting the success of marketing. Screamous invites consumers to unite an understanding that as a good citizen, they must be proud of local products or domestic products. Marketing Public Relations Through Instagram Screamous in promoting a product consists of Pull Strategy in attracting interest through campaigns on Screamous products or goods and conducting promotional activities through online media, and social media. Push Strategy Screamous through special events, such as kickfest, expo in encouraging marketing success. Strategy Screamous Pass in creating favorable opinions through sponsorship activities such as seminars, education, music events in collaborating and helping the nation's generation in work.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pemasaran; Instagram; dan Screamous
Subjects: Applied Psychology > Interpersonal Relations
General Management > Planning and Strategic Management
General Management > Marketing, Management of Distribution
General Management > General Publications of Marketing
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Program Studi Hubungan Masyarakat
Depositing User: nathasya nanay tasya
Date Deposited: 26 Dec 2018 07:33
Last Modified: 26 Dec 2018 07:33
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/17176

Actions (login required)

View Item View Item