Fungsi gedung juang 45 di Bekasi relevansinya dengan semangat kebangsaan tahun 1910-1950

Samsudin, Samsudin (2018) Fungsi gedung juang 45 di Bekasi relevansinya dengan semangat kebangsaan tahun 1910-1950. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
Cover.pdf

Download (186kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (152kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
DAFTAR ISI.pdf

Download (59kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (687kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
BAB II (1).pdf
Restricted to Registered users only

Download (425kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III-converted.pdf
Restricted to Registered users only

Download (267kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV-converted.pdf
Restricted to Registered users only

Download (18kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (92kB) | Request a copy

Abstract

Rakyat Indonesia memiliki pengalaman sejarah yang panjang dan meninggalkan jejak-jejaknya dalam berbagai bentuk dan tempat. Salah satu peninggalan tersebut adalah Gedung Juang 45 di Bekasi. Namun peninggalan tersebut sering dilupakan oleh generasi berikutnya bahkan dilupakan oleh sejarah. Agar peninggalan sejarah Gedung Juang 45 tidak dilupakan maka penulis melakukan penelitian dengan tujuan: Pertama, untuk mengetahui gambaran umum Bekasi pada tahun 1910. Kedua, untuk mengetahui fungsi Gedung Juang 45 di Bekasi tersebut pada tahun 1910-1950. Adapun metode penelitian yang dilakukan penulis adalah metode penelitian sejarah. Meliputi bebrapa tahapan, yaitu tahap heuristik, kritik, interpretasi, dan historiografi. Tahapan itu semua penulis telah mendapatkan data-data diberbagai tempat. Gedung Juang 45 di Bekasi telah didirikan pada tahun 1910 oleh Tuan Tanah China dan para putra-putra Bekasi. Bangunan tersebut pernah difungsikan sebagai tempat tinggalnya orang China, pernah difungsikan juga sebagai tempat penyerahan dan pengolahan pajak pertanian, namun juga pernah difungsikan sebagai kantor pemerintahan Bekasi. Kemudian pihak Belanda membantu membangun gedung tersebut. Pada saat itu Gedung Juang 45 dijuluki Gedung Tinggi karena bangunan tertinggi di Bekasi. Dan gedung tersebut ada nilai sejarah bagi masyarakat Bekasi. Untuk itu harus selalu dirawat oleh masyarakat Bekasi dan sekarang juga masih terngiang ditelinga masyarakat Bekasi gedung tersbut banyak nilai sejarahnya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Gedung Juang 45; Bekasi; China; Belanda; Fungsi;
Subjects: Educational Institutions, Schools and Their Activities
General Management
Divisions: Fakultas Adab dan Humaniora > Program Studi Sejarah dan Peradaban Islam
Depositing User: Muhamad Samsudin Al-Bakasi
Date Deposited: 23 Nov 2018 08:59
Last Modified: 23 Nov 2018 09:04
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/16931

Actions (login required)

View Item View Item