Pengaruh Additive (TiO2, SiO2, PEG) pada Karakteristik Solid Polymer Electrolyte Berbasis PVDF – LiBOB untuk Aplikasi Baterai Lithium Ion

Sohib, Ahmad (2018) Pengaruh Additive (TiO2, SiO2, PEG) pada Karakteristik Solid Polymer Electrolyte Berbasis PVDF – LiBOB untuk Aplikasi Baterai Lithium Ion. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djari Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (189kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (196kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarIsi.pdf

Download (205kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (375kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (751kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (381kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (882kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (212kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (429kB) | Request a copy

Abstract

Solid polymer ellektrolye (SPE) merupakan salah satu elektrolit yang sangat menjanjikan untuk menggantikan elektrolit cair dalam sistem baterai Li-Ion (LIB) guna menghindari kebocoran dan menigkatkan efisiensi kemasan. Namun SPEs masih memiliki nilai konduktivitas yang jauh rendah dibandingkan dengan elektrolit cair. Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk melihat pengaruh penambahan additive pada SPE terhadap karakteristik konduktivitas ionik dan performa baterainya. Additive yang digunakan dalam penelitian ini adalah SiO2, TiO2, dan PEG masing-masing 10% pada rasio komposisi poly(vynilidene fluoride) (PVDF) dan lithiumbis(oxalate) borate (LiBOB) sebesar 4:1. SPE yang diperoleh dikarakterisasi dengan menggunakan Electrochemical Impedance Spectroscpy (EIS), Cyclic Voltammetry (CV), dan Scanning Electron Microscope (SEM). Hail penilitian ini menunjukan bahwa pemababahan 10% PEG memberikan konduktivitas ionik 4.02 x 10-6 S.cm-1, lebih tinggi dibandingkan dengan SPE dengan additive SiO2 dan TiO2. Hasil CV yang menunjukan puncak reduksi paling tinggi, arus -0.63 mA dan tegangan 2.94 volt, dan kapasitas discharge sebesar 47.8 mAh/g ditunjukan oleh sampel dengan additive SiO2. Selain itu hasil SEM juga menunjukan bahwa dengan additive SiO2, SPE memiliki distribusi pori dengan diameter pori 2.8 um. Dari hasil tersebut dapat disimpulakn bahwa penambahan additive memberikan perubahan karakteristik, baik konuktivitas ionik, performa, dan morfologi SPE.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Solid polymer electrolyte; baterai lithium ion; LiBOB; PVDF; Additive
Subjects: Applied Physics > Energy Engineering
Applied Physics > Batteries Electric
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Program Studi Fisika
Depositing User: Student AHMAD SOHIB
Date Deposited: 03 Oct 2018 07:18
Last Modified: 03 Oct 2018 07:18
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/14311

Actions (login required)

View Item View Item